Newsletter

Percepatan Capaian Reformasi Birokrasi: Mendorong Terwujudnya Welfare State Bagi Indonesia
Reformasi yang terjadi di Indonesia tidak hanya bertujuan untuk menciptakan sistem pemerintahan yang lebih demokratis, tetapi juga untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat melalui governansi yang lebih

Pentingnya Mendorong Pengembangan Manajemen Talenta ASN
Pengembangan manajemen talenta Aparatur Sipil Negara (ASN) menjadi aspek krusial dalam menciptakan birokrasi yang profesional, adaptif, dan berdaya saing. Manajemen talenta merupakan strategi yang bertujuan

Audiensi IIPG Ke Badan Kepegawaian Negara (BKN): IIPG Mengdukung Program Pembinaan dan Manajemen ASN
IIPG berperan aktif mendukung Badan Kepegawaian Negara (BKN) dalam mendorong program pembinaan dan manajemen ASN. BKN memainkan peran kunci pada pengembangan governansi yang baik dalam

IIPG & Tempo Data Science (TDS) Membangun Indeks Pembangunan Daerah Bagi Pemerintah Daerah
IIPG memahami pentingnya adanya Indeks Pembangunan Daerah (IPD) sebagai tools yang penting dalam menilai kemajuan suatu daerah berdasarkan berbagai indikator sosial, ekonomi, dan infrastruktur. Dengan

Menukil 17 Prioritas Kerja Pemerintah Prabowo – Gibran: Tantangan Penguatan Praktik Reformasi Tata Kelola (Governansi) Sektor Publik Ke Depan
Indonesian Institute for Public Governance (IIPG) secara aktif memposisikan diri sebagai mitra strategis pemerintah dalam bidang tata kelola (governansi) yang baik, menilai pemerintahan Presiden dan Wakil Presiden Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka perlu terus melakukan penguatan pada praktik governansi di sektor publik ke depan.

Bimtek Sakip: Penguatan Akuntabilitas Kinerja Birokrasi
Dalam rangka menghadapi perubahan inovasi yang begitu cepat namun tetap mengedepankan keberlanjutan, IIPG terus memposisikan diri sebagai mitra strategis dalam pengembangan praktik governansi sektor publik. IIPG melakukan upaya dalam mendukung kinerja dan governansi yang berkelanjutan pada sektor publik.